Sistem Reproduksi pada Manusia


1. Berikut ini yang bukan termasuk organ

reproduksi pada pria adalah ….

a. testis

b. tuba fallopi

c. vas defferens

d. penis

2. Berikut ini yang termasuk organ

reproduksi pada wanita adalah ….

a. testis c. vagina

b. vas defferens d. penis

6. Selain menghasilkan sel sperma, testis

juga berfungsi sebagai tempat pembentukan

hormon ….

a. insulin c. progesteron

b. estrogen d. testesteron

7. Seorang wanita sudah tidak produktif

untuk bereproduksi yang ditandai

dengan tidak mengalami menstruasi

disebut ….

a. oogenis

b. permatogenesis

c. ovulasi

d. menopause

8. Selaput yang membatasi ruangan terdapatnya

embrio dan menghasilkan

getah berupa air ketuban disebut ….

a. alantois c. korion

b. amnion d. salkus vitellinus

9. Penyakit pada sistem reproduksi yang

disebabkan virus adalah ….

a. sifilis c. AIDS

b. gonore d. herpes genetalis

10. Berikut ini termasuk penyakit pada

sistem reproduksi, kecuali ….

a. gonore c. herpes genetalis

b. sifilis d. AIDS

B. Jawablah soal-soal berikut dengan singkat dan tepat.

1. Mengapa pembuahan pada manusia

disebut fertilisasi internal?

2. Jelaskan fungsi vas defferens.

3. Apakah yang dimaksud menopause?

4. Bagaimanakah posisi korion terhadap

amnion?

5. Sebutkan dua penyakit pada sistem

reproduksi yang disebabkan oleh

virus.

4 Comments »

  1. muh ridwan Said:

    it’s good

  2. ling ling Said:

    Soal lanjutannya sama kunci jawabannya dong minnn…

    • B C D D B D D
      1 KARENA terjadinya proses pembuahanya secara normal dan janin terletak pada tempatnya(kandungan)
      2 mengangkut sperma dari epididimis ke vesikula semialis
      3 berhentinya kesuburan secara permananen
      4 amnion melekat pada korion
      5 herpes


{ RSS feed for comments on this post} · { TrackBack URI }

Leave a reply to muh ridwan Cancel reply